Kapolsek Sukalarang Pimpin Giat Anev Mingguan, Ini Penekananya

    Kapolsek Sukalarang Pimpin Giat Anev Mingguan, Ini Penekananya

    Polres Sukabumi Kota Polda Jawa Barat - Kota Sukabumi - Kapolsek Sukalarang Polres Sukabumi Kota AKP Asep Jenal Abdidn memimpin langsung kegiatan Anev (analisa dan evaluasi) yg diikuti oleh Kasium, Para Kanit dan seluruh anggota Polsek Sukalarang , pada Rabu (7/2/2024).

     Dalam arahannya, Kapolres AKBP Ari Setyawan Wibowo melalui Kapolsek AKP Asep Jenal Abidin, S.E., . mengatakan setiap institusi akan selalu mengadakan Analisa dan Evaluasi (Anev) dalam pelaksanaan tugas, dimana hal tersebut bertujuan untuk melihat hasil pelaksanaan tugas dalam sepekan terakhir apakah sudah maksimal ataukah belum. “ Jadi di Anev ini saya memberikan pengarahan berkaitan dengan pelaksanaan tugas pokok sehari-hari agar selalu melaksanakan tugas dengan baik dan penuh tanggung jawab, menjaga etika di tengah masyarakat dalam berperilaku sehingga dapat mengurangi penilaian negatif dari masyarakat di wilayah Polsek Sukalarang, ” Terangnya. “ Saya juga mengajak seluruh anggota Polsek Sukalarang agar selalu menjaga persaudaraan dan kekompakan. Semoga kita selalu diberikan kelancaran dan perlindungan dari Allah SWT, ” pungkas Asep

    polsek sukabumi kota kota sukabumi indonesia akbp ari setyawan wibowo
    Rams Sultan

    Rams Sultan

    Artikel Sebelumnya

    Antisipasi Kemacetan Pagi , Unit Lantas...

    Artikel Berikutnya

    Jaga Kamtibmas, Polsek Cikole Laksanakan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Irjen TNI Pimpin Penandatanganan Kontrak Pengadaan Barang dan Jasa Secara Kolektif UO Mabes TNI TA 2025
    Babinsa Pos Ramil 1714-07/ Fawi Mengajak Warga Jaga Kondusifitas
    Panglima TNI Hadiri Rapim Kemhan-TNI Secara Daring
    Panglima TNI Resmikan Masjid Al-Jihan di Garut: Simbol Penguatan Nilai Keagamaan dan Sosial

    Ikuti Kami